Lembaga Penyiaran merupakan media yang bersentuhan langsung dengan masyarakat luas. Lembaga yang bertugas memberikan informasi dan hiburan kepada masyarakat ini sangat vital perannya dalam membentuk karakter masyarakat Indonesia khususnya di Bali. Melihat vitalnya peran yang diemban oleh Lembaga Penyiaran, KPID Selengkapnya …
PERKUAT LEMBAGA PENYIARAN DI BALI, KPID BALI LAKSANAKAN MONITORING DAN EVALUASI SEBULAN PENUH
MEWUJUDKAN INSAN PENYIARAN BERKUALITAS, KPID BALI GELAR SEKOLAH P3SPS
Guna mewujudkan penyiaran yang berkualitas di Provinsi Bali, Komisi Penyiaran Indonesia Daerah Bali (KPID Bali) menggelar Sekolah Pedoman Perilaku Penyiaran dan Standar Program Siaran (P3SPS) bertempat di Ruang Sandat, Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Provinsi Bali, Renon, Denpasar pada Senin-Selasa Selengkapnya …
Sekolah P3SPS KPID Bali Tahun 2019
GELAR RADIO ACADEMY 2, KPID BALI BERSINERGI DENGAN PRSSNI BALI
Jumat (13/09/19) KPID Bali bersama Pengurus Daerah Persatuan Persatuan Radio Siaran Swasta Nasional Indonesia Bali (PRSSNI Bali) mengadakan rapat koordinasi terkait dengan pelaksanaan kegiatan Radio Academy 2 Tahun 2019. Rapat koordinasi ini dihadiri langsung oleh ketua masing-masing lembaga yakni I Selengkapnya …
KPID BALI SERAHKAN IZIN PERPANJANGAN PENYIARAN (IPP) DAN REKOMENDASI KELAYAKAN (RK) KEPADA LEMBAGA PENYIARAN
Jumat (23/08/2019) KPID Bali mengundang Lembaga Penyiaran untuk hadir di Ruang Rapat KPID Bali dalam acara penyerahan IPP dan RK. Adapun komisioner yang hadir dalam acara penyerahan ini adalah I Made Sunarsa, SE selaku Ketua dan A.A. Gede Rai Sahadewa, Selengkapnya …